Pada topik kali ini kita akan membahas tentang beberapa jenis hewan yang tidak kuat makan dan minum yang terdapat di dunia. Pada umumnya, hewan-hewan ada yang berukuran kecil dan ada juga yang berukuran besar tetapi belum tentu hewan yang berbadan besar mempunyai sifat yang kuat makan atau pun minum. Tetapi dibawah ini ada beberapa hewan yang tidak kuat makan dan minum diantaranya adalah :
1. Hiu Putih Raksasa.
Predator laut ini memang dikenal sebagai hewan yang buas yang menguasai lautan tetapi disamping itu hiu putih raksasa ini dapat hidup bertahan dalam waktu beberapa minggu tanpa adanya makanan yang masuk kedalam perutnya.
2. Unta.
Unta merupakan hewan yang hidup di padang gurun dimana unta di kenal bisa melaukan perjalanan yang jauh tanpa makan dan minum selama sekitar 40 hari.
3. Beruang.
Beruang bisa sanggup bertahan hidup tanpa makan dan minum selama 100 hari karena selama musim dingin beruang melakukan hibernasi atau pun dikatakan tidak keluar selama musim dingin.
4. Pinguin.
Pinguin merupakan hewan yang hidup di kutub utara dan juga berbentuk yang lucu dan unik. Pinguin betina akan berburu demi kelangsungan hidup sang anak dan mereka dapat bertahan dua sampai tiga bulan lamanya tanpa makan.
Demikianlah pembahasan tentang beberapa jenis hewan-hewan yang tidak kuat makan dan minum yang terdapat di dunia. Semoga para pembaca menikmatinya.
Posting Komentar