Pada topik kali ini kita akan membahas tentang maskot-maskot olimpiade yang sungguh lucu dan unik dari tahun ke tahun. Tentu kita tahu bahwa Olimpiade merupakan suatu pesta olahraga sedunia yang diadakan tiap dua tahun sekali, dimana semua cabang olahraga di pertandingkan untuk melihat negara mana yang memperoleh mendali emas terbanyak dan tiap olimpiade mempunyai maskot-maskotnya tersendiri bagi sang tuan rumah penyelenggara olimpiade. Berikut ini dibawah dapat kita liat satu-persatu, diantaranya yaiut :
1. Wenlock Dan Mandeville, Inggris tahun 2012.
Maskot untuk Olimpiade di Inggris pada tahun 2012 adalah Wenlock dan Mandeville, dimana maskot ini dirancang menggunakan tetesan biji besi yang memiliki kamera tepat di matanya.
2. Miga, Quatchi, Sumi, di Kota Vancouver, Canada tahun 2010.
Maskot untuk Olimpiade di Vancouver, Canada pada tahun 2010 ada tiga yaitu Miga, Quatchi, Sumi, dimana mempunyai arti masing-masing. Untuk Miga digambarkan seperti beruang hibrid, Sumi di gambarkan seperti karakter sebuah roh, Quatchi digambarkan sebagai Big foot legenda di daratan Amerika.
3. The Fuwa, di Kota Beijing, China tahun 2008.
Maskot untuk Olimpiade di Beijing, China pada tahun 2008 ada 5 maskot, dimana maskot-maskot tersebut di namakan The Fuwa, yang bernama Beibei, Jingjing, Huanhuan, YingYing, Ninnin, dan jika kelima maskot tersebut digabungkan namanya menjadi Beijing Huan Ying Ni yang berarti Beijing menyambut anda.
4. Neve dan Gilz, di Kota Turin, Italia tahun 2006.
Maskot untuk Olimpiade di Turin, Italia pada tahun 2006 adalah Neve dan Gilz yang melambangkan di selenggarakan pada musim dingin dimana kata Neve berarti Salju, dan Gilz berarti Es.
5. Athena dan Phevos, Greece tahun 2004.
Maskot untuk Olimpiade di Greece pada tahun 2004 adalah Athena dan Prevos. Kedua maskot ini tentunya sangat unik dan lucu karena bentuk tubuh dan tingginya saling berbeda.
Demikianlah pembahasan tentang beberapa maskot-maskot olimpiade yang sangat lucu dan unik yang terdapat di dunia. Semoga para pembaca bisa menikmatinya.
Posting Komentar